Cari Blog Ini

Jumat, 24 Februari 2012

SEKILAS INFO
MIKROPROCESSOR

Microprocessor adalah suatu elemen kontrol pada sistem komputer yang berbertuk khusus dari
rangkaian terpadu IC(Integratet Circuit),yang terbuat dari bahan silicon dan merupakan bagian
utama komputer atau yang sering disebut C.P.U.

Mikoprocessor memiliki tiga(3) unit tugas yakni:
1.A.L.U (Aritmatich Logical Unit)
2.C.U (Control Unit)
3.Register Unit

1.A.L.U a/yang merupakan pusat dari segala perhitungan aritmtich mis:penjumlahan,pengurangan,perkalian,pembagian dsb.
danjuga melakukan perasi logika OR,AND,NOT.XOR.

2.C.U a/bagian yang berfungsi untuk mengontrol atau mengatur jalur lalulintas data maupun
perhitungan yang di lakukan oleh processor.

3.Register Unit a/Memori Internal yang mendukung untuk menyimpan data,menampung data yang lebih cepat dibandingkan memori utama.

Register terdapat dua bagian yakni:
1.Register CPU a/Lokasi register utama yang berisi register,A.B.C.D.E.F.HL dan SP.
2.Register Intruksi a/yang menerima intruksi yang di tampilkan pada PC(Program Counter) untuk melakukan eksekusi data.

________PROSES KERJA CPU________

1.Internal Bus
a/sebagai penghubung tranformasi data antar komponen utama CPU ,yaitu ALU,CU,dan ergister unit,dan
menghubungkan ketiga komponen tersebut.

2.Bus System
Merupakan jalur lalu lalang yang paling efisien untuk melakukan tranfer data antar komponen CPU dan menghubungkan
CPU,Memori dan proses i/o.

CARA KERJA KOMPUTER

Data yang masuk dari Input Device akan di catat dan disimpan didalam Stronge Unit kemudian diproses didalam CPU yang dilaksanakan oleh
ALU dibawah pengawasan oleh CU, dan data yang telah diproses kemudian di keluarkan melaluai Output Device.

Schema Cara kerja Komputer




TERIMAKASIH .....! & SUKES SELALU

www.pormanlg.blogspot.com

www.formanlg.blogspot.com